detikNews
Dua Korban Patah Tulang Dioperasi
Dua korban patah tulang akibat ambruknya hotel yang sedang dibangun di kawasan wisata Pantai Tanjung Kodok, Lamongan, telah menjalani operasi.
Kamis, 05 Agu 2004 07:15 WIB







































