detikHealth
Alkohol Bikin Orang Jadi Agresif? Ini Faktanya
Tak jarang media memberitakan kasus kriminal yang terjadi karena pelakunya dipengaruhi alkohol. Alkohol dianggap dapat mengubah perilaku seseorang menjadi agresif. Namun, benarkah setiap orang yang meneggak alkohol lantas menjadi agresif?
Selasa, 08 Apr 2014 19:00 WIB







































