Meski gejolak global tak kunjung membaik, 2020 harus jadi titik pijak lompatan ekonomi Indonesia, yakni menggenjot pertumbuhan sembari memangkas ketimpangan.
Pertumbuhan kredit konsumer melambat karena sejumlah faktor, salah satunya adalah perebutan pangsa pasar kredit oleh fintech alias perusahaan pinjaman online.