detikSport
Menang Lagi? Rossi Tak Bisa Janji
Penantian Valentino Rossi hampir tiga tahun untuk kembali menjadi juara seri MotoGP berakhir di Assen akhir pekan lalu. Sadar dirinya tak secepat dulu lagi, Rossi tak bisa menjanjikan dirinya bisa jadi kampiun lagi.
Selasa, 02 Jul 2013 11:20 WIB







































