Eks striker top Italia Christian Vieri merasa langkah Juventus mendatangkan Moise Kean kurang tepat. Juventus mestinya berusaha mendatangkan Mauro Icardi.
Angel Di Maria tak pernah bermasalah dengan eks pelatihnya di Real Madrid, Jose Mourinho. Tapi Mou cekcok dengan banyak orang, termasuk Cristiano Ronaldo.
Juventus dan Cristiano Ronaldo berpisah setelah saling bersama selama tiga musim. Perpisahan ini dianggap sudah sebagai jalan yang tepat untuk kedua pihak.
Cristiano Ronaldo mencatatkan diri sebagai pencetak gol terbanyak di level internasional. Presiden FIFA, Gianni Infantino, ikut mengapresiasi pencapaian CR7.
Cristiano Ronaldo sah menjadi pencetak gol terbanyak di level internasional sepanjang masa. Kakak perempuan CR7 bangga betul dengan pencapaian adiknya itu.