detikSport
'Defense SM Masih Bermasalah'
Satria Muda Britama memang berhasil memenangi laga sengitnya melawan XL Aspac Jakarta dalam lanjutan Indonesian Basketball League (IBL) 2009. Namun masih ada yang kurang dari penampilan SM pada laga tersebut, apa itu?
Sabtu, 09 Mei 2009 19:25 WIB







































