detikNews
Pensiunan PNS Kecewa Pemkot Cuek
Para pensiunan PNS kembali mendatangi GOR Saparua Jalan Aceh hari ini. Mereka kecewa dengan tata cara pemkot Bandung yang membiarkan mereka dalam ketidakpastian tanpa pemberitahuan secara resmi.
Kamis, 17 Sep 2009 11:43 WIB







































