Filter
Urut berdasarkan
Tipe artikel
detikNews
Metro Mini Tabrak Pohon di Jl Barito, 11 Luka-luka
Metromini M 69 Blok M-Ciledug menabrak pohon besar di Jl Barito, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. 11 Orang luka-luka akibat kecelakaan tersebut.
Jumat, 12 Agu 2011 10:27 WIB
Tegal Parang Padat
Arus lalu lintas di Tegal Parang arah Blok M macet. Arus menuju Kuningan juga terhambat (Maya).
Kamis, 11 Agu 2011 12:25 WIB
detikOto
Penutup Got di Jalan Sudirman Makan Korban Pengendara Motor Wanita
Buruknya jalanan Ibukota kembali makan korban. Seorang pemotor tewas di depan Gedung Summitmas 2, Jl Jenderal Sudirman, Jakarta, karena diseruduk bus ketika berusaha menghindari penutup got yang tidak rata.
Kamis, 11 Agu 2011 11:36 WIB
detikNews
Kecelakaan di Sudirman, Polisi Imbau Pemotor Tak Melamun
Pemotor diimbau lebih waspada dan berhati-hati dalam berkendara. Agar peristiwa kecelakaan seperti di ruas Sudirman, Jakarta tak terulang, pemotor diminta berkonsentrasi.
Kamis, 11 Agu 2011 11:23 WIB
detikNews
Hindari Penutup Got di Jl Sudirman, Pemotor Tewas Tertabrak Bus
Buruknya jalanan Ibukota kembali makan korban. Seorang pemotor tewas di depan Gedung Summitmas 2 karena diseruduk bus ketika berusaha menghindari penutup got yang tidak rata.
Kamis, 11 Agu 2011 09:45 WIB
Tegal Parang Padat
Arus lalu lintas di Tegal Parang arah Blok M macet. Arus menuju Kuningan juga terhambat (Maya).
Rabu, 10 Agu 2011 16:11 WIB
detikRamadan
Tempat Wudu Musala Ambasador Bersih, Tapi Pria & Wanita Dicampur
Musala di Mal Ambasador cukup besar dan tempat wudunya cukup bersih. Air yang mengucur dari keran juga bersih. Sayang, tempat wudu untuk pria dan wanita tidak dipisah.
Rabu, 10 Agu 2011 11:11 WIB
detikNews
Berbelanja Sambil Perpanjang SIM dan STNK di Mal
Bagi masyarakat yang hendak memperpanjang SIM dan STNK, kini tak perlu mendatangi kantor Samsat. Pelayanan perpanjangan SIM dan STNK kini dapat dilakukan di Gerai Samsat di mal-mal.
Rabu, 10 Agu 2011 10:10 WIB
detikRamadan
Masjid Al-Latief, Masjid Keren di Pasaraya Blok M
Siapa pun yang berkesempatan masuk ke Masjid Al-Latief di Pasaraya Blok M, Jakarta Selatan, pasti merasa betah. Bagaimana tidak, masjidnya luas, sejuk, bersih dan rapi. Masjid yang keren!
Selasa, 09 Agu 2011 15:24 WIB







































