Sepakbola
Siap Disoraki di Markas Napoli, Sarri: Anggap Saja Tanda Cinta
Duel Napoli vs Juventus akan jadi laga reuni untuk Maurizio Sarri. Dia siap-siap saja jika dapat sambutan tak menyenangkan dari suporter Napoli.
Minggu, 26 Jan 2020 09:33 WIB







































