detikSport
Formula 1 Turun ke Jalan London
Hari ini para pecinta Formula 1 Inggris akan mendapat hiburan istimewa. Pasalnya delapan mobil F1 akan menggelar "balapan" di jalan raya kota London.
Selasa, 06 Jul 2004 16:30 WIB







































