detikNews
Mau Dikurbankan, 2 Sapi Warga di Kendari Dipotong Maling
Dua sapi kurban milik warga Poasia, Kota Kendar, hilang digondol maling. Mirisnya, sapi itu dicuri dengan cara dipotong di tempat, hanya menyisakan usus saja.
Rabu, 29 Jul 2020 06:46 WIB