Wakil Ketua Umum KADIN Indonesia ini mengungkapkan, keunggulan PSK terletak pada kualitas dagingnya yang empuk, karena menggunakan kambing usia 8 bulanan.
Seorang influencer asal Malaysia dimaki dan diusir dari restoran karena merekam video tanpa izin. Aksi pengusiran ini pun terekam dan disaksikan banyak orang.
Seorang pelanggan bingung saat hendak makan namun tidak ada pelayan restoran sama sekali. Setelah dicari ternyata seluruh pelayan sedang sholat berjamaah.