Seniman Tanah Air mengunggah karya seni menyentil wakil rakyat yang mengusulkan menarik RUU Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU P-KS) dari prolegnas 2020.
Baleg DPR RI mengevaluasi Prolegnas prioritas 2020. Tak hanya RUU P-KS, ada sejumlah RUU yang juga diusulkan untuk ditarik dari Prolegnas prioritas 2020.
Rancangan Undang-Undang tentang Wabah diusulkan pemerintah masuk ke Program Legislasi Nasional atau Prolegnas Prioritas 2021 DPR. Begini penjelasannya.
"Kami meminta perhatian pimpinan DPR untuk juga memenuhi janjinya untuk menjadikan RUU P-KS sebagai bentuk hadirnya negara terhadap korban," kata Theresia.
PPP meminta RUU HIP dikeluarkan dari Prolegnas Prioritas 2021. PPP mengajuk sejumlah alasan mengapa meminta RUU HIP dikeluarkan dari Prolegnas Prioritas 2021.