detikNews
Tak Ada Template Braille, Organisasi Tuna Netra Ancam Golput
Gabungan organisasi penyandang tuna netra di Jabar menyatakan kecewa atas kebijakan KPU Pusat yang tak lagi menyediakan template braille untuk Pemilu 2014. Mereka pun mengancam akan golput.
Jumat, 14 Feb 2014 16:12 WIB







































