detikNews
Ketua DPRD Makassar: Pilkada Langsung Banyak Mudaratnya
Ketua DPRD Kota Makassar, Sulsel, Rudianto Lallo menyebut pilkada langsung banyak mudaratnya dan sarat dengan politik uang.
Selasa, 12 Nov 2019 13:53 WIB







































