Pembangunan masif di sektor air minum Indonesia terjadi pada tahun 1990an. Namun sejak desentralisasi perusahaan air minum, tak ada lagi pembangunan besar.
Pemerintah yakin pembangunan wisma atlet untuk Asian Games 2018 akan selesai pada waktunya. Urusan infrastruktur ini akan berada di bawah kendali Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemenpupera).
Danau Toba disebut sebagai ikon wisata Sumatera Utara. Danau yang cantik nan luas, serta ada pulau besar di tengahnya. Sayang beribu sayang, perjalanan ke Danau Toba masih sangat jauh ditempuh.
Presiden Joko Widodo hari ini menggelar rapat terbatas membahas soal pelaksanaan Asian Games 2018 dan Moto GP 2017. Jokowi ingin tahu soal persiapan venue perhelatan olahraga tersebut.