detikFinance
Klaim Indonesia Bebas Pemadaman Bergilir, Dahlan Segera Lapor Presiden
Direktur Utama PT PLN (Persero) Dahlan Iskan akan melaporkan keberhasilan PLN membebaskan Indonesia dari pemadaman bergilir ke Presiden SBY pada Selasa (27/7/2010) di Nusa Tenggara Barat.
Minggu, 25 Jul 2010 15:05 WIB







































