detikFinance
Negara Maju Dinilai Tak Peduli Krisis Pangan
Ancaman krisis pangan menjadi persoalan global. Hampir 1 miliar penduduk dunia terancam kelaparan. Tapi sayangnya, tidak ada satupun negara maju yang mengirimkan perwakilan dalam World Summit on Food Security.
Kamis, 19 Nov 2009 12:30 WIB







































