detikNews
Komjen Budi Waseso Belum Lapor LHKPN, KPK: Itu Pelanggaran!
Kabareskrim Komjen Budi Waseso yang merupakan salah satu calon Kapolri belum melaporkan LHKPN ke KPK. Tindakan Budi ini dianggap sebagai suatu pelanggaran.
Minggu, 08 Feb 2015 17:34 WIB







































