detikOto
Tidak Patuhi Aturan, Lamborghini Ini Ditilang
Setiap pengendara ketika berkendara di jalan haruslah mematuhi aturan lalu lintas dan membawa sejumlah surat seperti SIM atau STNK. Namun di beberapa negara, si pengemudi harus pula memiliki asuransi.
Sabtu, 19 Okt 2013 09:53 WIB







































