Sepakbola
Inggris Bekuk Meksiko 3-1
Inggris meraih hasil sempurna dalam laga persahabatan melawan Meksiko. Bertanding di Stadion Wembley, Selasa (25/5/2010) dinihari WIB, 'Tim Tiga Singa' menang 3-1.
Selasa, 25 Mei 2010 04:00 WIB







































