Perkantoran Ibu Kota buka perdana di pekan kedua masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB) transisi DKI Jakarta. Jakarta pun macet di sejumlah titik.
Mantan Direktur Utama (Dirut) PT Dirgantara Indonesia (PT DI), Budi Santoso selesai menjalani pemeriksaan di KPK. Budi mengaku diperiksa sebagai tersangka.
KPK menetapkan eks Dirut PT Dirgantara Indonesia Budi Santoso sebagai tersangka kasus dugaan korupsi. Budi langsung ditahan KPK selama 20 hari ke depan.