Asosiasi Museum Jawa Barat Akan Dibentuk Menuju tahun kunjungan museum tahun 2010 rencananya museum-museum di Jabar akan membentuk paguyuban atau asosiasi museum di Jabar. Asosiasi tersebut melibatkan museum yang dikelola negeri maupun swasta. Kamis, 11 Jun 2009 12:01 WIB