detikNews
Garuda Indonesia Kini Menjadi Maskapai Bintang Lima
Maskapai penerbangan kebanggaan Indonesia kembali menorehkan prestasi bergengsi di kancah internasional. 11 Desember 2014, secara resmi Skytrax memberikan gelar tertinggi kepada Garuda Indonesia sebagai maskapai penerbangan bintang lima.
Sabtu, 13 Des 2014 00:00 WIB







































