Keuntungan yang menggiurkan, dan hanya mampir singkat setahun sekali, membuat sejumlah orang beralih profesi menjadi pedagang mercon, kembang api, dan terompet.
Pada perdagangan hari ini di tengah tipisnya nilai transaksi menyusul libur Natal pekan ini, IHSG diperkirakan bergerak bervariasi dalam rentang konsolidasi berpeluang menguat terbatas.