Dirjen Imigrasi Kemenkum HAM Ronny Sompie memastikan Habib Rizieq Syihab akan dideportasi Arab Saudi jika masa visanya habis. Apa kata pengacara Rizieq?
Demo menolak kedatangan Habib Rizieq ke Masjid Ampel kembali dilakukan sekelompok warga Surabaya. Namun, demo kali ini mendapat tentangan dari sekelompok orang.
Polda Jatim tidak pernah mengeluarkan izin penyelenggaraan pengajian yang akan dihadiri Habib Rizieq. Untuk kegiatan keagamaan tidak perlu mengajukan izin.