detikHot
Khloe Kardashian Beli Rumah Bekas Justin Bieber Rp 82,3 Miliar
Baru-baru ini, Khloe Kardashian memutuskan untuk beli rumah yang pernah ditempati Justin Bieber. Tak tanggung-tanggung, bintang reality show itu pun merogoh kocek hingga Rp 82,3 miliar. Wow!
Sabtu, 08 Mar 2014 14:32 WIB







































