Polisi kesulitan melacak keberadaan Halpian Sembiring yang memukul dan menendang remaja di minimarket Medan karena nopol mobilnya tak terdaftar di Samsat.
Lima karateka muda asal Majalengka, Jawa Barat, berhasil menorehkan prestasi membanggakan. Mereka menjuarai Czech Open Karate Cup 2021 yang digelar online.
Pengelola Bandara APT Pranoto Samarinda menggunakan alat tes GeNose Covid-19 mulai 1 April 2021. Alat itu untuk mengetes penumpang yang berangkat dan tiba.
Seorang oknum polisi melepaskan tembakan di halaman salah satu bar di Medan. Tembakan itu diduga dilepas oknum polisi Bripka MJ gara-gara mobilnya digoyang.