PKB Minta Masyarakat Bersabar Menunggu Hasil Pilgub
Dua kubu PKB Jatim menyerukan pada masyarakat Jawa Timur untuk bersabar menunggu hasil perolehan suara Pilgub Jatim putaran kedua.
Jumat, 07 Nov 2008 00:42 WIB







































