detikNews
Sosialisasikan e-voting, Panitia Kongres PD Gelar Simulasi
Efektifitas penerapan e-voting untuk pemilihan Ketum DPP PD 2010-2015 masih ada yang meragukan. Demi menjawabnya, panitia Kongres II PD sengaja menggelar simulasi e-voting.
Minggu, 23 Mei 2010 02:14 WIB







































