detikNews
Perempuan Penggelap 627 Mobil Diringkus
Kasus penipuan dengan kedok menyewaan mobil dibongkar Poltabes Medan. Seorang perempuan yang menjadi pelaku utamanya ditahan.
Sabtu, 01 Des 2007 01:14 WIB







































