UNESCO mengatakan sebanyak 86 jurnalis dari seluruh dunia terbunuh di tahun 2022. Jumlah ini meningkat dibanding tahun 2021 dengan 55 jurnalis yang terbunuh.
Khutbah Jumat tentang keutamaan Bulan Rajab akan mengingatkan kembali umat muslim pada keistimewaan salah satu bulan mulia tersebut. Berikut kumpulan contohnya.
Kemlu RI berencana akan memanggil Dubes Swedia di Indonesia untuk dimintai penjelasan terkait pembakaran salinan Al-Qur'an oleh Rasmus Paludan di Swedia.
Pembakaran Al-Qur'an di Swedia terjadi saat demonstrasi anti-Turki di Stockholm. Aksi tersebut lantas menuai kecaman dari berbagai pihak termasuk di Indonesia.