detikInet
Ponsel Vertu Rp 69 juta Siap Ditimang
Vertu kembali menggelontorkan sebuah ponsel dengan banderol harga yang terbilang mahal, yakni £4.500 atau sekitar Rp 69 juta. Ponsel tersebut tidak berlapis permata atau logam mahal lainnya. Lalu apa keistimewaannya?
Senin, 28 Sep 2009 13:03 WIB







































