Sepakbola
Enrique Yakin Kali Ini Roma Bakal Lebih Dekat dengan Juve
Pelatih Barcelona Luis Enrique percaya bahwa AS Roma bakal bersaing lebih ketat dan dekat dengan Juventus di musim depan. Eks allenatore Roma itu menilai dua musim terakhir sudah jadi pengalaman yang oke.
Rabu, 05 Agu 2015 22:41 WIB







































