detikNews
JK: Boediono-Sri Mulyani Panik dan Tergesa Saat Laporkan Century Berdampak Sistemik
Pada 2008, Wapres Jusuf Kalla dilapori oleh Gubernur BI Boediono dan Menkeu Sri Mulyani terkait penetapan gagal kliring Bank Century berdampak sistemik yang berujung bailout pada bank itu.
Kamis, 08 Mei 2014 10:01 WIB







































