Sepakbola
Suporter Keluhkan Mahalnya Tiket Pertandingan Timnas di ISG
Malam ini timnas Indonesia U-23 memainkan pertandingan keduanya di Islamic Solidarity Games, melawan Palestina. Masyarakat Palembang menilai tiket yang dijual terlalu mahal.
Rabu, 25 Sep 2013 19:36 WIB







































