detikSport
Putin Ingin Masuk Tim Judo Rusia
Bukan rahasia jika Perdana Menteri Rusia Vladimir Putin adalah praktisi judo dengan tingkatan cukup tinggi. Maka dia pun tak sulit membanting pejudo yang jauh lebih muda darinya. Lucunya, setelah itu Putin malah "kepingin" masuk tim judo Rusia.
Rabu, 23 Des 2009 06:06 WIB







































