Komedian Marshel Widianto sempat minta maaf ke rekan seprofesinya, Denny Cagur, karena sudah mengecewakan. Kini Denny mengungkapkan awal isu permasalahan.
Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bakal manggung di konser Pestapora 2024. SBY akan membawakan sejumlah lagu ciptaannya. Bagaimana persiapannya?