Sepakbola
Dinho & Sheva di Milanello Musim Depan?
AC Milan meyakini bahwa mereka akan bisa mendatangkan dua bintang, Ronaldinho dan Andriy Shevchenko, musim depan. Kebetulan, keduanya memang tersingkir dari klub masing-masing.
Kamis, 10 Apr 2008 22:45 WIB







































