detikInet
Microsoft Miliki 4 Produk Jagoan Hadapi Krisis
Microsoft merespon kondisi krisis ekonomi global yang belum kunjung reda ini dengan cepat. Deretan paket solusi teknologi yang diklaim bakal menghemat pengeluaran perusahaan dipamerkan.
Jumat, 30 Jan 2009 11:07 WIB







































