detikInet
Dilarang Kencan Online, Tentara China Dijodohkan
Pemerintah China melarang tentaranya untuk mencari teman kencan di internet, menulis blog, dan eksis di jejaring sosial. Namun sebagai konsekuensinya, para prajurit ini akan dicarikan jodoh.
Rabu, 30 Jun 2010 13:42 WIB







































