detikNews
Pedagang Korban Kebakaran akan Tempati Gedung Parkir King's
Sebanyak 450 pedagang korban kebakaran King's Shopping Centre untuk sementara akan berdagang di area parkir gedung King's, tepat di seberang bangunan yang terbakar.
Jumat, 27 Jun 2014 15:09 WIB







































