detikNews
Perahu Tenggelam di Danau Singkarak Karena Bocor
Asyik menikmati libur lebaran di Danau Singkarak, Solok, Sumatera Barat berubah menjadi petaka. Penyebabnya, perahu yang dipadati pengunjung tenggelam karena bocor.
Rabu, 25 Okt 2006 18:18 WIB







































