Pria berinisial ZR diamankan saat mengonsumsi sabu di posko Pemuda Pancasila di Cibodas, Kota Tangerang. Polisi menyebut ZR bukan anggota Pemuda Pancasila.
Dua orang ditangkap karena kedapatan membawa 2,04 kg sabu di Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumut. Barang haram itu disembunyikan pelaku di dalam sepatu.
Gubernur NTT Viktor Laiskodat menetapkan status tanggap darurat terkait bencana angin siklon tropis, banjir bandang, tanah longsor, dan gelombang pasang di NTT.
13 orang terdakwa kasus sabu-sabu jaringan internasional divonis mati oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Cibadak, Kabupaten Sukabumi pada Selasa (6/4).