detikFood
Pilihan Red Wine dan White Wine Ternyata Cerminkan Kepribadian
Banyak yang mengkaitkan sifat seseorang dengan makanan atau minuman yang dipilihnya. Begitu juga dengan pilihan red wine dan juga white wine yang merepresentasikan sifat seseorang. Kira-kira, bagaimana ya sifat para peminum wine ini?
Jumat, 14 Des 2012 17:10 WIB







































