Presiden SBY memerintahkan semua hambatan perekonomian akibat banjir segera dihilangkan. Termasuk juga rehabilitasi dan kegiatan tanggap darurat pasca banjir.
Raksasa minyak Amerika Serikat, ExxonMobil mencatat rekor laba terbesar dalam sepanjang sejarah. Pada tahun 2006, Exxon berhasil mencatat rekor laba hingga US$ 39,5 miliar.