detikNews
14 Titik Pohon Tumbang di Jakpus Sebabkan Lalu Lintas Tersendat
Hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Jakarta selama kurang lebih 2 jam membuat sejumlah pohon tumbang. Di wilayah Jakarta Pusat, sedikitnya terdapat 14 titik pohon tumbang.
Kamis, 05 Jan 2012 16:54 WIB







































