detikNews
Depkes: 40 Rumah & 9 Orang Tertimbun
Longsor yang terjadi di Cianjur membuat masjid dan 40 rumah tertimbun. Sudah ada 5 warga tewas yang berhasil dievakuasi, sedangkan 9 warga lainnya masih tertimbun.
Sabtu, 15 Nov 2008 01:10 WIB







































