PAN siap berdiskusi mengenai koalisi di Pilpres 2024 mendatang. PAN melirik sejumlah nama untuk dijadikan Capres 2024 yaitu Erick Thohir, Ganjar hingga Anies.
Partai Golkar ingin mengusung ketua umum mereka, Airlangga Hartarto, sebagai capres 2024. Airlangga dinilai perlu kerja keras untuk maju sebagai capres 2024.
Elektabilitas Menhan Prabowo Subianto dan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024 kini sejajar. Padahal biasanya Prabowo yang unggul.