Amien Rais kembali mengkritik Presiden Jokowi. Kali ini, Amien ingin mengakhiri Revolusi Mental yang digagas Jokowi dan menggantinya dengan Revolusi Moral.
Sejumlah buku yang dianggap berpaham komunis disita aparat TNI dan kejaksaan di toko buku Kota Padang. Mantan Panglima TNI, Djoko Santoso, mendukungnya.
Bukalapak mencanangkan beberapa program dan inisiatif untuk 2019. E-commerce ini ingin menjadi lebih dekat dan bermitra dengan pemerintah di tahun ini.